Juventus Bidik Hector Herrera Dari Porto

Juventus-Bidik-Hector-Herrera-Dari-Porto

Juara bertahan Liga Italia, Juventus dikabarkan tengah merencanakan untuk menambah kekuatan lini tengah mereka. Dan salah satunya Juventus bidik Hector Herrera yang kini membela Porto dan dirinya di anggap sangat tepat untuk memperkuat posisi tengah tim.

Herrera sendiri bisa dikatakan menjadi salah satu pemain kunci Porto dan timnas Meksiko dalam beberapa tahun terakhir. Dia memiliki visi permainan yang bagus sehingga dia mampu menjadi pengatur permainan yang bagus bagi kedua tim tersebut.

Herrar sendiri kontraknya akan segera jabis pada musim panas tahun depan. Sejah ini dikabarkan belum kenjung menyepakati kontrakbaru bersama Porto dan dilaporkan sang pemain ternyata dipantau oleh Juventus. Si Nyonya Tua dikabarkan tertarik untuk mendatangkan sang pemain ke Turin.

Seperti apa manuver Juventus bidik Hector Herrera dari Porto.

Minim Opsi

Menurut laporan tersebut, pertimbangan utama Juventus untuk merekrut Herrera karena mereka kekurangan sosok playmaker di tim mereka. Saat ini status gelandang pengatur aliran bola Juventus hanya di pegang oleh Miralem Pjanic. Pjanic memang tampil apik dalam alirkan bola ke seluruh lini.

Namun mereka tidak pemain lain yang setara kualitasnya. Alhasil Juventus bidik Hector Herrera dan jika mereka mendapatkannya maka jelas akan meringankan tugas eks AS Roma tersebut.

Tunda Pembelian

Namun laporna itu juga mengklai bahwa Juventus tidak akan langsung memburu Herrera di bulan Januari nanti. Mereka akan menahan penawaran mereka untuk sang gelandang hingga akhir musim panas tahun depan. Hal ini dikarenakan pada musim panas tahun depan Herrera sudah berstatus free agent.

Alhasil Juventus tidak perlu keluarkan dana besar untuk memboyong sang pemain. Akan tetapi, Juventus bidik Hector Herrera tetap menjadi pilihan utama dimana mereka akan lebih dulu melakukan perjanjian pra kontrak untuk amankan tanda tangan sang pemain.

Bersaing Berat

Laporan tersebut juga mengklaim bahwa Juventus harus bersaing dengan Arsenal untuk mendapatkan tanda tangan gelandang timnas Meksiko tersebut. Namun Juventus tetap akan berusaha untuk memboyong sang pemain ke kota Turin.